Warga Harendong Desa Pudar Sesali Adanya Pembangunan Tower BTS Tanpa Ada Sosialisasi Terlebih Dahulu

- Redaksi

Kamis, 16 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Serang – Warga kampung pabuaran Desa Pudar Kecamatan Pamarayan Kabupaten Serang Provinsi banten tolak adanya pembangunan tower/menara base transceiver station (BTS) di lingkungannya, Kamis, (16/10/2025)

Adanya rencana pembangunan tower tersebut yang saat ini sedang dalam tahapan penggalian tanah dan perakitan besi cor menurut warga tidak ada sosialisasi terlebih dahulu.

Sebagian warga mengetahui akan adanya pembangunan tower tersebut setelah ada penggalian pondasi menara di lingkungannya,oh ternyata mau membuat tower, ucap sebagian warga yang baru paham.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya (warga) Ketidak tahuan atau pemahaman itu karena tidak ada sosialisasi terlebih dahulu,sehingga dari 19 warga yang di mintai persetujuan menandatangani surat yang di sodorkan oleh pihak pemilik lahan inisial N dan pihak pelaksana yang diduga tidak secara prosedural untuk mendapat persetujuan warga.

Dugaan tersebut muncul dari keterangan berbagai pihak antara warga,pemilik lahan,pelaksana kegiatan yang berhasil di mintai keterangan tentang pembangunan tower tersebut.

Diduga warga yang tandatangan hanya di iming-imingi uang konpensasi sebesar Rp 500.000 per Rumah tanpa penjelasan atau pemahaman secara transparan dari pihak pelaksana/perusahaan.

Setelah tau dan paham tentang pembangunan tower dan khawatir dengan dampak kedepannya warga menyesal tandatangan dan berharap adanya pertemuan untuk di adakan sosialisasi terlebih dahulu agar pihaknya lebih paham dan bagaimana tanggung jawab dampak kedepan terhadapnya (warga), kalau harapan kami tidak di hiraukan maka kami menolak adanya pembangunan tower ini ucap salahsatu warga yg tidak mau di sebut nama.

Sementara dari pihak pelaksana bagian sitak inisial BN tidak banyak memberikan jawaban saat di konfirmasi,ia hanya menjawab bahwa sudah berkoordinasi dengan inisial S,saya sudah berkoordinasi pak dengan S tulisnya di via whatsap.

Sampai tayangnya berita ini belum di ketahui pasti dari PT atau CV apa pelaksana pembangunan tower BTS itu sementara di lokasi kegiatan tidak di temukan papan nama proyek dan dari pihak pelaksana yang telah di konfirmasi BN tidak menjawab.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel serangraya.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Soal Proyek PIK-2, Abah Elang Mangkubumi: Ketika Presiden Menghentikan, Mengapa Daerah Justru Mengizinkan?
Jam Operasional Truk di Bojonegara-Puloampel Dibatasi
Majlis Ta’lim Hikmatul Falah Kampung Warudoyong Jayanti Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW
PT SLI Bantah Lakukan Pencemaran, Minta APH Tegakan Keadilan Terhadap Penyebar Berita Bohong
Risda Lolos Tahap Seleksi Administrasi dan Wawancara Calon Dirut PD Pasar Kota Tangerang
PT. Sui Zhe Jie Cikande Diduga Tidak Manusiawi Perlakukan Karyawan Langgar Aturan Ketenagakerjaan
Imat Miftahul Tamamy Ketua DPD KNPI Kabupaten Serang Apresiasi Rangkaian HUT Kabupaten Serang Ke 499 di Kecamatan Kopo
Ketua BPD Beserta Anggota Ucapkan Happy Wedding Ujang Dan Diska Putra Dari Sihabudin Kepala Desa Pangkat
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 16 Oktober 2025 - 20:22 WIB

Warga Harendong Desa Pudar Sesali Adanya Pembangunan Tower BTS Tanpa Ada Sosialisasi Terlebih Dahulu

Selasa, 14 Oktober 2025 - 22:21 WIB

Soal Proyek PIK-2, Abah Elang Mangkubumi: Ketika Presiden Menghentikan, Mengapa Daerah Justru Mengizinkan?

Minggu, 12 Oktober 2025 - 19:20 WIB

Jam Operasional Truk di Bojonegara-Puloampel Dibatasi

Minggu, 12 Oktober 2025 - 14:22 WIB

Majlis Ta’lim Hikmatul Falah Kampung Warudoyong Jayanti Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 13:44 WIB

PT SLI Bantah Lakukan Pencemaran, Minta APH Tegakan Keadilan Terhadap Penyebar Berita Bohong

Berita Terbaru